Apakah penggunaan hands-free atau teknologi lain bisa membantu menurunkan angka kecelakaan lalu lintas akibat pengunaan ponsel sambil berkendaraan ?
Dalam web Psychology Today, Satoshi Kanazawa, seorang evolutionary psychologist berpendapat bahwa penggunaan hands-free untuk menelpon sambil mengemudi atau pun teknologi yang mengubah forat suara menjadi teks sebagai hands-free sms belum bisa membantu menurunkan angka kecelakaan lalu lintas akibat pengunaan ponsel sambil berkendaraan. Berikut ini adalah pendapatnya :
Pikiran manusia didesain untuk berkomunikasi wajar sambil bertatap muka langsung. Penggunaan hands-free ketika menelpon sambil mengemudi tidak bisa menjaga fokus mengemudi karena fokus sudah pecah dengan adanya proses menelpon yang bukan hanya pembicaraan lewat mulut namun juga memerlukan konsentrasi pikiran untuk membayangkan orang yang diajak bicara ataupun hal yang sedang dibicarakan.
Teknologi ponsel yang dapat mengubah format suara menjadi teks sehinga sambil mengemudi pun bisa tetap berkirim sms, belum bisa menjaga fokus mengemudi karena bahasa teks dan lisan berbeda serta masih memerlukan fokus tersendiri yang jika dilakukan sambil mengemudi akan memecah konsentrasi berkendaraan.
Aku (Satoshi Kanazawa) menyaranakan penggunaan telpon dengan video call antar penelpon sehingga dapat memanipulasi pikiran seolah olah berbicara langsung didepan lawan bicaranya. Atau lebih baik lagi kalau ada teknologi baru berupa hologram, yang setiap kali ada telpon muncul gambar hologram lawan bicara didalam mobil seolah olah ia ada didalam mobil.
Bagaimana menurut Anda mengenai pendapat Satoshi Kanazawa tersebut ?.
Sumber: Lorco.co.id
Diadaptasi dari sumber aslinya di Psycology Today
(Silahkan membagikan artikel ini dengan syarat mencantumkan sumber aslinya)
By Kang AA Widi Safari
Saturday, January 21, 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Kamar mandi / toilet biasanya dilengkapi dengan perlengkapan untuk buang air kecil maupun besar. Kamar mandi yang dilengkapi dengan urina...
-
Tak banyak yang tahu bahwa beberapa ilmuwan Indonesia ternyata dikenal di kancah Internasional berkat temuan mereka. Temuan mereka digunaka...
-
Berdasarkan referensi dan pendapat dari beberapa pakar manajemen, terdapat beberapa versi definisi visi. Secara garis besar, definisi visi...
-
Analysts and supply chain practitioners have been discussing the concepts of a demand-driven supply chain (DDSC) for a decade. We have been...
-
Ada 7 Poin Penting seputar "Good WareHouse Practice" yang wajb diketahui. Kesehatan dan Keselamatan Kerka atau K3 di ruang ...
No comments:
Post a Comment